Pemilik mobil acap
kali lupa jika sisa makanan yang terdapat di dalam mobil bukan hanya
bisa mengundang semut berdatangan serta membuat koloni di dalamnya.
Sisa-sisa
makanan juga bisa membuat AC mobil Anda menjadi bau. Terlebih ketika
sirkulasi udara kendaraan tidak bekerja secara baik. Sehingga bau
menempel di jok, doortrim dan komponen lainnya. Wah tidak bisa dianggap
remeh nih.
Seperti yang diungkapkan Kabeng Plaza Toyota di jl. Pangeran Antasari Parman Suanda, saat dihubungi detikoto, Kamis (3/5/2012).
"Kalau banyak sisa makanan ini juga bisa membuat AC menjadi bau," ujar Parman Suanda.
Namun Parman juga mengakui, bau yang keluar dari sisa makanan itu tergantung dari jenis makanannya.
"Mungkin
dia (pengendara) dari pasar membawa bahan-bahan mentah untuk makanan
seperti asem, ikan yang bau amis. Dan banyak juga makanan-makanan panas
yang langsung dibawa masuk kedalam mobil. Ini yang bisa membuat
sirkulasi AC menjadi bau diruangan yang kecil (kabin)," ucap Parman.
Sisa-sisa
makanan atau bahan makanan di dalam mobil Anda, mampu membuat
evaporator menjadi kotor dan menjadi penyebab bau yang keluar dari AC
mobil.
"Jika evaporator jadi bau itu harus dibersihkan dan harus
melakukan pengecekan lain-lainnya. Seperti pipa-pipanya harus diseprot.
dan kalau sudah parah filter AC nya harus diperiksa kalau memang perlu
diganti maka harus diganti," ujarnya.
DetikOto.com
Blog tentang Hobby, Bisnis, Gadget, Tablet, Otomotif, Kesehatan, Internet, Manfaat Tanaman, hal-hal unik dan penting lainnya bukan berisi Gambar Telanjang, Nakal, vulgar dan Porno ..
Cari Blog Ini
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Entri Populer
-
Resep dokter adalah suatu pesanan (terutama dalam bentuk tertulis) dari profesional perawat kesehatan kepada apoteker (farmasis) atau tera...
-
Kontingen Tentara Nasional Indoensia (TNI) meraih predikat “The Best Fair Play” dalam cabang olah raga orienteering (navigasi darat) Olimp...
-
Kabar gembira buat Anda yang sudah memiliki account Paypal dan belum melakukan verifikasi. Pada tulisan sebelumnya tentang Menarik Dana d...
-
Batu zamrud terbesar di dunia dengan kadar 57.500 karat dan bobot 11,5 kilogram dilelang secara terbuka di Rumah Lelang Western Star di Ke...
-
Para Bloger yang berbahagia.... Mohon maaf nih... saya ada berita yang agak buruk untuk temen-temen yang suka mengunggah dan mengunduh s...
-
Stockholm - Bayangkan, mobil Anda tengah melaju di jalan tol dengan kecepatan 90 km per jam. Namun tangan Anda lepas...
-
Temen-temen semua mungkin sudah kenal ama merk sendal ataupun sepatu karet yang cukup beken saat ini yaitu CROCS. Hampir semua anak-anak mud...
-
1. Kodok Kepala 3 Ditemukan di Inggris oleh seorang anak. Konon sih, pada meyakini kalo kodok ini ada akibat pencemaran lingkungan yg men...
saalam,
BalasHapuswah-wah hal2 kecil saja dapat menyebabkan ac mobil tidak berfungsi dengan baik ya kawan.
hmm..article menarik, enak di baca, thanks yaa